Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2016

Membersihkan Komputer atau Latop dari Virus Shortcut/Penyembunyi file (Manual)

Trojan Kryptik.EURK  merupakan varian  Trojan Horse  yang saat ini penyebarannya cukup tinggi melalui media USB flashdisk. Trojan Kryptik dapat menjalankan proses saat Windows memulai Startup dan dapat menggandakan diri sehingga membuat Trojan ini sulit dihapus. Trojan Kryptik sangat membahayakan sistem yang terinfeksi dengan memungkinkan hacker untuk mengakses tanpa izin dan sepengetahuan pengguna. Cara kerja virus ini akan memindahkan semua data yang ada di flashdisk ke sebuah folder tanpa nama dan disembunyikan (hidden). Lalu, dibuat jalan pintas (shortcut) di flashdisk dengan "Nama Drive Flashdisk (Ukuran Flashdisk)". Perilaku ini dibuat agar kita melakukan klik pada shortcut tersebut dan tanpa sadar Trojan Kryptik mulai aktif di PC / komputer. Inilah yang menyebabkan mudahnya penyebaran virus Kryptik ini. Selanjutnya silahkan kunjungi halaman  BERIKUT

Menghapus Virus Infostealer, W32/XDocCrypt.d, Win32/Quervar.G , DR/Delphi.Gen, Win32.SuspectCrc (Penghancur file dokumen)

Terima kasih kepada Tuhan Yang Maha Esa pada kesempatan kali ini saya dapat berbagi pengalaman tentang virus yang menyerang atau yang merusak file  DOC - Microsoft Word   documents  DOCX - Microsoft Word  documents  EXE -  executable files  XLS - Microsoft Excel  files  XLSX - Microsoft Excel  files. Ok..langsung saja cara untuk menghapus virus tersebut sebagai berikut : 1. Buka "Regedit" (tekan windows + R) 2. Lokasi registry virus berada di [HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows NT\CurrentVersion\Windows] "load" = "%appdata%\%(nama random)%\%(nama random)%.exe.lnk"  3. Temukan dan hapus semua folder yang sama seperti yang tertera di registry  editor "C:\user\admisnistrator\Appdata\Roaming" 4. Kembali ke registry editor dan hapus  5. Terakhir Restart Komputer / Laptop. Semoga cara di atas dapat membantu anda menghilangkan virus tersebut. dan bila ada ditanyakan, bisa ditanyakan lewat komentar.